Focus Group Discussion (FGD): “Tinjauan Kritis PERMENDIKBUDRISTEK No: 30 Tahun 2021 tentang Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual di Lingkungan Perguruan Tinggi: Implementasi Pada Perguruan Tinggi Islam dalam Perspektif Bahasa, Hukum dan Syariat”
Sabtu 22 Januari 2022, Pusat Kajian Penerapan Etika dan Nilai-nilai Keislaman (PKPENK-UAI) bersama dengan Direktorat Kemahasiswaan dan Alumni Universitas Al-Azhar Indonesia secara daring mengadakan Focus Group Discussion (FGD). FGD kali ini mengetengahkan bahasan diskusi bertajuk “Tinjauan Kritis PERMENDIKBUDRISTEK No: 30…
The post Focus Group Discussion (FGD): “Tinjauan Kritis PERMENDIKBUDRISTEK No: 30 Tahun 2021 tentang Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual di Lingkungan Perguruan Tinggi: Implementasi Pada Perguruan Tinggi Islam dalam Perspektif Bahasa, Hukum dan Syariat” appeared first on Universitas Al Azhar Indonesia.